Kabar Gembira, Bank Muamalat Buka Lowongan Kerja di Sejumlah Provinsi untuk Lulusan SMA Sederajat atau D3

- 25 Februari 2022, 08:35 WIB
Bank Muamalat buka lowongan kerja di sejumlah provinsi  di Indonesia.
Bank Muamalat buka lowongan kerja di sejumlah provinsi di Indonesia. /Dok. Bank Muamalat

TERAS GORONTALO – Bank Muamalat Indonesia sedang membuka lowongan kerja di sejumlah provinsi di Indonesia.

Kabar baiknya, lowongan kerja di Bank Muamalat di sejumlah provinsi di Indonesia tersebut, disedikan untuk lulusan SMA Sederajat atau maksimal D3.

Adapun informasi terkait lowongan kerja di Bank Muamalat ini sebagaimana dilansir Teras Gorontalo dari Instagram @kemnaker pada Kamis, 24 Februari 2022.

Baca Juga: Berlaku Mulai Maret, Ini 5 Manfaat Baru Kartu BPJS Kesehatan Untuk Masyarakat

Berikut ini informasi tentang lowongan kerja di Bank Muamalat.

Mulia Teller

Benefit

Uang saku, tunjangan transport, tunjangan frontiler, BPJS (Kesehatan, JKK, JKM), THR, beasiswa.

Lingkungan kerja Islami, program training yang komprehensif, dan berkesempatan mengikuti program development lainnya.

Kualifikasi:

- Pria/Wanita berusia maksimum 23 tahun

- Berpenampilan menarik

- Pendidikan SMA/SMK/MA atau maksimal D3

- Tinggi badan pria min 160cm dan wanita 155cm

- Memiliki skill service oriented yang tinggi

Baca Juga: Ini Alasan Polda Metro Tolak Laporan Roy Suryo Terkait Perbandingan Suara Azdan dengan Gonggongan Anjing

Kirim CV lengkap (Ijazah/transkip) dengan foto terbaru maksimal 2Mb ke:

[email protected]

Subject email: Mulia – [Penempatan]
Contoh: Mulia – Aceh

Lokasi:

1. Aceh

2. Bandung (Dago)

3. Jakarta (Muamalat Tower)

4. Makassar

5. Makassar (Maros)

6. Medan (Stabat)

7. Mataram

8. Palangkaraya.

Batas pendaftaran maksimal 11 Maret 2022.***

Editor: Sutrisno Tola

Sumber: Instagram @kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah