Masuk Bursa Calon Gubernur Sulut, Fakta Hashim Djojohadikusumo, Adik Semata Wayang Prabowo

- 26 Maret 2024, 18:50 WIB
Hashim Djojohadikusumo merupakan adik kandung dari Capres Prabowo dan sosok pengusaha ulung
Hashim Djojohadikusumo merupakan adik kandung dari Capres Prabowo dan sosok pengusaha ulung /Tangkap Layar Instagram.com/@wspramono

Melansir dari channel Youtube HiburanPopuler, Hashim pernah menjadi analisis keuangan di bank investasi Perancis.

Selanjutnya, 2 tahun menangani perusahaan yang terjun di bidang konsultan manajemen dan kemudian mendirikan PT Era Persada.

Dengan tangan dinginnya, perusahaan tersebut kemudian berkembang dengan sangat pesat.

Salah satu keberhasilan lainnya, dirinya berhasil mengakusisi PT Semen Cibinong lewat perusahan lain miliknya yang bernama PT Tirtamas Majutama.

Asrari Group merupakan sebuah perusahaan yang bergerak di bidang pertambangan, program bio-ethanol,perkebunan karet dan lain sebagainya.

Hashim Djojohadikusumo menikah dengan seorang wanita cantik bernama Anie Hashim dan di karuniai 3 orang anak.

Memiliki bisnis yang tersebar, Forbes merilis harta kekayaan dari cucu pendiri Bank BNI ini pada tahun 2019 mencapai 11 Triliun Rupiah.

Harta tersebut cukup melampaui jauh dari sang kakak Prabowo Subianto yang mencapai 2 Triliun saat ini.

Tidak heran, Hashim Djojohadikusumo sempat dinobatkan menjadi salah satu daftar orang terkaya di Asia menurut Forbes.***

Halaman:

Editor: Viko Karinda


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x