Daftar Konglomerat Thailand Yang Jadi Tersangka di Kasus Tangmo Nida, Salah Satunya Punya Bisnis Berlian!

- 1 Mei 2022, 09:00 WIB
Kasus kematian Tangmo Nida juga menyeret tiga konglomerat sebagai tersangka. Ketiganya bahkan punya usaha penjualan berlian
Kasus kematian Tangmo Nida juga menyeret tiga konglomerat sebagai tersangka. Ketiganya bahkan punya usaha penjualan berlian /Thairath.co.th/

"Jika temanku tewas, aku juga akan kehilangan mata pencaharian, kalian harus mengerti," jawaban Gatick sang manajer dianggap tak simpatik.

Ia juga mengaku tak mengabari keluarga Tangmo Nida setelah kejadian karena merasa tak ada gunanya.

Sebelum Tangmo Nida ditemukan, Gatick memutuskan pulang duluan menggunakan mobil Tangmo dan memilih menunggu di rumah mendiang yang ditumpanginya bersama anaknya selama ini.

Sama halnya dengan Gatick, Sand juga tidak mengikuti proses pencarian.

Ia berpikir kalau Tangmo Nida akan menemukan perahu lain yang lewat dan minta diantar ke tepi.****

Halaman:

Editor: Viko Karinda

Sumber: Tnews.co.th


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah