Selain Bagian Pada Otak Ditemukan Pula Hasil Otopsi Brigadir J, Luka 4 yang Bukan Dari Tembakan

- 30 Juli 2022, 18:06 WIB
Selain Bagian Pada Otak Ditemukan Pula Hasil Otopsi Brigadir J, Luka 3 yang Bukan Dari Tembakan
Selain Bagian Pada Otak Ditemukan Pula Hasil Otopsi Brigadir J, Luka 3 yang Bukan Dari Tembakan /kolase foto ANTARA, PMJ News, Pikiran Rakyat dan Tangkapan layar Facebook Jamila Hinkley/

Namun diduga tak ada satu pun peluru yang melukai Bharada E, disisi lain Brigadir J tak hanya mengalami luka tembak akan tetapi juga mengalami luka lebam dan sayatan di beberapa bagian tubuh.

Sementara Bharada E yang terlibat dalam aksi baku tembak yang akhirnya menewaskan Brigadir J itu, tidak mengalami luka sedikit pun.

Luka-luka selain dari luka tembak di bagian tubuh Brigadir J ini yang kemudian menumbulkan banyak pertanyaan.

Baca Juga: Apa Itu National Girlfriend Day yang Dirayakan 1 Agustus? Berikut Sejarah dan Cara Merayakannya

Berikut analisis luka dan jarak tembak oleh kuasa hukum keluarga Brigadir J Kamaruddin simanjuntak berdasarkan hasil kesimpulan autopsy pada beberaapa hari lalu.

1. Luka di hidung

Luka di bagian hidung ini awalnya telah memunculkan berbagai bentuk pertanyaan serta spekulasi liar, tak hanya pihak kuasa hukum Brigadir J.

Sebelumnya ketua umum IPW Sugeng Imam Santoso juga memberikan analisisnya terkait dengan luka dibagian hidung Brigadir J sebelum dilakukannya autopsi ulang.

Menurut Sugeng luka di bagian hidung Brigadir J itu bukanlah sebuah rekoset.

Kamaruddin mengatakan, menurut hasil dari autopsi ulang, luka pada bagian hidung Brigadir J itu disebabkan oleh tembakan dari arah belakang yang tegak lurus sehingga peluru menembus bagian hidung dan menyebabkan luka robekan di hidung.

Halaman:

Editor: Viko Karinda

Sumber: YouTube Refly Harun


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x