Inilah 4 Jenderal Bintang Dua Yang Seangkatan Dengan Ferdy Sambo, Ada Yang Terseret Isu Kaisar Judi Lho!

- 5 September 2022, 15:44 WIB
Inilah 4 Jenderal Bintang Dua Yang Seangkatan Dengan Ferdy Sambo, Ada Yang Terseret Isu Kaisar Judi Lho!
Inilah 4 Jenderal Bintang Dua Yang Seangkatan Dengan Ferdy Sambo, Ada Yang Terseret Isu Kaisar Judi Lho! /tangkapan layar Humas Polri dan Twitter @Cinta Polisi

Dalam rekam jejaknya, Harry terbilang sangat cemerlang.

Lulusan Sespimti Sespim Lemdiklat Polri 2018 ini pernah menjalani berbagai penugasan seperti Kasatserse Polres Indramayu (1995), Kanit Resmob Ditserse Polda Jabar (1999), Komandan Kompi Taruna Akpol (2004), dan Kapolsek Jagakarsa Polda Metro Jaya (2007).

Kariernya terus naik dengan menjabat Kasat Reskrim Polres Metro Jaktim Polda Metro Jaya (2008) dan Kasubdit VI/Ranmor Ditreskrimum Polda Metro Jaya (2010).

Selanjutnya dia menjabat Kapolres Kepulauan Yapen (2012) dan Kapolres Jayapura (2012).

Usai dari Papua, Harry ditarik lagi ke Jakarta dengan menjabat Wadirreskrimum Polda Metro Jaya (2014), Kapolres Bandara Internasional Soekarno-Hatta (2014), dan Kapolres Metro Jakbar (2016).

Harry selanjutnya dipercaya sebagai Anjak Madya Bidang Pidum Bareskrim Polri (2017), Dirreskrimum Polda Metro Jaya (2018), dan Karowassidik Bareskrim Polri (2019).

Kariernya kian melesat dengan dipromosikan sebagai Wakapolda Bali (2020).

Namun tak sampai setahun dia ditarik sebagai Anjak Utama Bidang Pidum Bareskrim Polri dan diberi kepercayaan Kapolri sebagai Kepala Operasi Satgas Nemangkawi Polri (2021).

Disinilah Harry memainkan penting sebagai jangkar operasi penumpasan Kelompok Kriminal Bersenjata di Papua.

3. Irjen Dwiyono

Halaman:

Editor: Abdul Imran Aslaw

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah