ASTAGA! Kekerasan Terhadap Anak Terjadi di Sulut, Sang Ibu Tega Usir dan Aniaya Anaknya. Apakah Baby Blues?

- 5 Januari 2023, 22:27 WIB
ASTAGA! Kekerasan Terhadap Anak Terjadi di Sulut, Sang Ibu Tega Usir dan Aniaya Anaknya. Apakah Baby Blues?
ASTAGA! Kekerasan Terhadap Anak Terjadi di Sulut, Sang Ibu Tega Usir dan Aniaya Anaknya. Apakah Baby Blues? /Tangkapan layar akun facebook @Thysa Damopoli'i/edit Teras Gorontalo/

Aksi kekerasan yang dilakukan ibu kandung terhadap anaknya tersebut diduga depresi karena ditinggalkan suaminya 

Dugaan sementara, dari logat pelaku dalam video itu berasal dari Kota Kotamobagu, Provinsi Sulawesi Utara. 

Hingga artikel ini dipublish, upaya konfirmasi kepada Dinas terkait dan pihak berwajib hingga beberapa kerabatnya masih terus dilakukan. 

Belakangan semakin marak aksi tindakan kekerasan terhadap anak. Entah alasannya depresi atau lain sebagainya. 

Namun tahukah kalian bahwa selain depresi, pelaku kekerasan juga kemungkinan mengalami baby blues syndrome.

Lantas bagaimana sebenarnya tanda-tanda orang tua mengalami baby blues syndrome. Berikut ciri-ciri baby blues syndrome yang berhasil dirangkum Teras Gorontalo dari akun YouTube Gue Sehat, Kamis 5 Januari 2022. 

Baca Juga: VIRAL! Seorang Ibu di Sulut Tega Usir Anaknya Dibawah Umur dari Rumah, Ditarik Paksa, hingga Diancam Dibunuh

Usai mendapat momongan, para ibu ketika kaget ketika merasakan emosi negatif seperti khawatir, takut, atau bahkan sedih yang sulit dijelaskan penyebabnya, karena kondisi Inilah yang disebut baby blues syndrome. 

Para ibu perlu tahu bahwa baby blues syndrome  ini cukup banyak dirasakan oleh ibu yang baru melahirkan, bahkan 70-80 persen Ibu baru mengalaminya.

Namun normalnya baby blues akan hilang beberapa minggu setelah melahirkan.

Halaman:

Editor: Viko Karinda


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah