Dapatkah Paracetamol Meringankan Gejala Setelah Vaksinasi COVID-19? Simak Penjelasannya

- 28 Agustus 2021, 17:41 WIB
Ilustrasi obat.
Ilustrasi obat. /Pixabay/mohamed_hassan/

TERAS GORONTALO -  Acetaminophen atau paracetamol adalah obat untuk penurun demam dan pereda nyeri.

Paracetamol tersedia dalam bentuk tablet 500 mg dan 600 mg, sirup, drop, suppositoria, dan infus.

Paracetamol biasa dugunakan untuk meringankan gejala tertentu.

Baca Juga: Sakit Kepala yang Tak Kunjung Hilang? ini Penyebab dan Pertolongan Pertamanya

Salah satunya efek samping setelah vaksinasi COVID-19.

Meski demikian, menggunakan paracetamol harus pada waktu yang tepat.

Baca Juga: Vaksin Tahap 43 dan 44 Tiba di Indonesia

Itu perlu dilakukan agar efek paracetamol dapat optimal.

Dikutip terasgorontalo.com dari instagram @mitrakeluarga, pada Sabtu, 28 Agustus 2021, berikut ini waktu yang tepat untuk mengonsumsi paracetamol.

Halaman:

Editor: Fahri Rezandi Ibrahim

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah