Ini yang Terjadi Pada Tubuh Jika Anda Meminum Air Kelapa Rutin Selama 7 Hari

- 30 Agustus 2021, 12:20 WIB
Buah kelapa muda.
Buah kelapa muda. /Pixabay/Ogutier/

Air kelapa bakal kurangi nafsu makan karena setelah meminumnya anda bakal terasa kenyang, jadi secara langsung dapat menolong penurunan berat badan.

5. Mencegah tekanan darah tinggi

Dengan secangkir air kelapa, anda dapat menyeimbangkan elektrolit, sehingga terlepas dari tekanan darah tinggi.

6. Mencegah jerawat, kulit berminyak atau kering

Cobalah basahi kapas dengan air kelapa, lalu letakan pada kulit anda yang berjerawat, berminyak atau kering.

Maka, hasilnya kulit anda menjadi lebih bersih, fres, serta pori-pori bakal terbuka. ***

Editor: Fahri Rezandi Ibrahim

Halaman:

Editor: Fahri Rezandi Ibrahim

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah