Benarkah Rezeki Bakalan Terbuka Ketika Sudah Menikah, Ini 5 Jawaban Menarik Habib Husein Jafar Seputar Jodoh

- 7 Juni 2022, 19:06 WIB
Habib Husein Jafar menjelaskan masalah jodoh.
Habib Husein Jafar menjelaskan masalah jodoh. /Tangkap layar YouTube Cahaya Indonesia

Baca Juga: Cara Mengajari Anak Agar Dekat Kepada Allah, Begini Penjelasan Habib Rifky Alaydrus

Bagaimana cara memperjuangkannya?

Pertama kata Habib Husein Jafar, jangan hanya banyak bicara tapi tindakan tunjukkan.

"Tunjukkan calon suamimu itu bahwa dia adalah pilihan terbaikmu dengan datang ke rumah, bertutur kata yang baik, menyatakan diri siap memperlihatkan bahwa dirinya siap," kata Habib.

Kedua kata Habib, omongan kepada orang tuamu harus menjelaskan dengan cara-cara yang baik, agar orang tuamu yakin.

"Dan kalau bisa penjelasan itu dengan sikap yang baik, karena Kadang orang tua itu menilai dengan emosi," kata Habib.

"Kalau perlu sambil mijitin, berbicara dari hati ke hati biasanya akan orang tua akan menerima," ucapnya.

Baca Juga: Flexing Dosa, Habib Husein Jafar: Pamer Hal Baik yang Positif Aja Nggak Boleh

Menurut Habib Husein Jafar, kalau gak bisa juga ngomong lewat orang yang dihormati oleh orang tua kita, misalnya ada Ustadz, Habib, Ulama dan tokoh-tokoh lainnya yang orang tua kita hormat.

"Karena keadaan sesuatu itu akan diterima karena yang ngomong adalah orang yang dihormati," tuturnya.

Halaman:

Editor: Sutrisno Tola

Sumber: Youtube Cahaya Indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah