Berjilbab Adalah Kasih Sayang Allah SWT Kepada Perempuan, Begini Penjelasan Ustadz Adi Hidayat

- 13 Agustus 2022, 16:57 WIB
Berjilbab Adalah Kasih Sayang Allah SWT Kepada Perempuan, Begini Penjelasan Ustadz Adi Hidayat
Berjilbab Adalah Kasih Sayang Allah SWT Kepada Perempuan, Begini Penjelasan Ustadz Adi Hidayat /Youtube/Adi Hidayat

 

TERAS GORONTALO - Menutup aurat atau berjilbab merupakan kewajiban bagi setiap perempuan muslimah.

Kewajiban berjilbab atau menutup aurat berlaku untuk semua perempuan yang sudah baligh.

Pakaian muslimah yang menutupi kepala hingga kaki merupakan kewajiban bagi seorang perempuan muslim.

 

Ustadz Adi Hidayat menjelaskan bahwa sayangnya Allah SWT pada perempuan muslim adalah perempuan diminta berjilbab.

Baca Juga: Ingin Hidup Tenang? Simak Cara Memahami Konsep Rezeki Menurut Ustadz Adi Hidayat

"Saking sayangnya Allah SWT itu perempuan diminta berjilbab " ucap Adi Hidayat dilansir dari Youtube Adi Hidayat Official.

Lanjut Ustadz Adi Hidayat sebagaimana dalam Alquran "Wahai Nabi katakanlah kepada isteri-isterimu, anak-anak perempuanmu dan isteri-isteri orang mukmin: Hendaklah mereka mengulurkan jilbabnya ke seluruh tubuh mereka yang demikian itu supaya mereka lebih mudah untuk dikenal, karana itu mereka tidak diganggu. Dan Allah adalah Maha Pengampun lagi Maha Penyayang” (al-Ahzab (59)" pungkas Ustadz kondang Adi Hidayat.

Halaman:

Editor: Abdul Imran Aslaw


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah