Akan Bersaing di SKB, Simak Alasan Banyak yang Dapat Skor 400 di SKD CPNS 2021 ini!

4 Oktober 2021, 18:05 WIB
Ilustrasi SKD CPNS 2021. Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak /ANTARA FOTO/Asep Fathulrahman. /

TERAS GORONTALO - Terbaru, jadwal tes Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) CPNS 2021 sudah ada bocoran.

Tes SKB akan dilaksanakan pada tanggal 8 sampai 29 November 2021 mendatang.

Yang bisa mengikuti SKB ini hanya peserta yang lulus passing grade pada Seleksi Kompetensi Dasar (SKD).

Baca Juga: Ini Jadwal Terbaru Tes SKB CPNS 2021, Catat Sekarang!

Namun, timbul pertanyaan, mengapa banyak peserta yang mendapat skor 400 di tes SKD.

Tentu mereka dengan nilai itu akan melenggang mulus ke tes SKB nanti.

Bhakan, peserta dengan skor itu, akan kembali bersaing di tes SKB nanti.

Dilansir terasgorontalo.com dari Instagram @gocpns2021, pada Senin, 4 Oktober 2021, ini alasan mengapa banyak yang dapat skor 400 di SKD.

Baca Juga: Trik Mengerjakan 100 Soal SKB Dalam 90 Menit, Langsung Peringkat Satu!

Media sosial baru-baru ini diramaikan dengan banyaknya peserta SKD CPNS 2021 yang mendapat skor di atas 400.

Hal itu mendapat tanggapan dari Kepala Biro Hubungan Masyarakat, Hukum dan Kerja Sama Badan Kepegawaian Negara (BKN), Satya Pratama.

Baca Juga: Passing Grade di SKD Belum Tentu Bisa Ikut SKB, Catat Alasan dan Kriteria ini!

Satya membenarkan hal tersebut, di mana banyak peserta SKD mendapar skor tertinggi.

Ia memperkirakan, banyakanya peserta SKD yang dapat skor di atas 400 karena faktor kesiapan peserta itu sendiri.

Artinya, peserta tes CPNS 2021 sudah lebih siap untuk mengikuti tes. ***

Editor: Fahri Rezandi Ibrahim

Editor: Fahri Rezandi Ibrahim

Sumber: Instagram @gocpns2021

Tags

Terkini

Terpopuler