Cair Februari 2022, Berikut Cara Cek Penerima Bansos PBI dan Jumlah Nominalnya

- 15 Februari 2022, 17:30 WIB
Bansos PBI rencananya cair pada bulan Februari 2022, berikut ini adalah uraian tenang nominal dan cara cek penerimanya.
Bansos PBI rencananya cair pada bulan Februari 2022, berikut ini adalah uraian tenang nominal dan cara cek penerimanya. /Aplikasi Cek Bansos/

1. Buka situs https://cekbansos.kemensos.go.id/.

2. Masukan alamat Provinsi, Kabupaten, Kecamatan hingga Desa atau Kelurahan sesuai dengan data KTP.

3. Masukan nama Penerima Manfaat sesuai dengan nama di KTP.

4. Masukan koce chapta yang telah tertera pada kotak yang sudah disiapkan, jika terlihat kurang jelas, kita bisa mengganti kode chapta di samping kotak tersebut.

5. Tekan tombol "Cari Data" kemudian tunggu hinngga keluar hasilnya.

Jika tidak terdaftar maka akan muncul tulisan "Nama PM Anda Tidak Ditemukan", namun jika terdaftar maka anak muncul informasi "Anda Telah Terdaftar Sebagai Penerima Bansos PBI".

Stelah mengetahui jika kita terdaftar sebagai penerima Bansos PBI di bulan Februari 2022, maka kita juga harus mengetahui Syarat sebagai penerima Bansos PBI.

1. Bansos PBI merupakan salah satu akses untuk mendapatkan keanggotaan BPJS kelas 3.

2. Bansos PBI berupa Iuran sebesar Rp. 42.000 yang dibayarkan oleh pemerintah ke BPJS.

3. Penerima Bansos PBI tidak bisa naik kelas ketika dirawat karena sudah ditetapkan menjadi penerima BPJS kelas 3.

Halaman:

Editor: Agung H. Dondo

Sumber: jkn.kemkes.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah