Awas Burnout, Ini 6 Tanda Kamu Lelah Secara Mental, Salah Satunya Mudah Tersinggung

- 20 September 2022, 10:00 WIB
Awas Burnout, Ini 6 Tanda Kamu Lelah Secara Mental, Salah Satunya Mudah Tersinggung
Awas Burnout, Ini 6 Tanda Kamu Lelah Secara Mental, Salah Satunya Mudah Tersinggung /pixabay/

Baca Juga: Inilah 7 Jenis Buah yang Baik untuk Kesehatan Mata Karena Kaya Akan Vitamin A

Hal itu menandakan bahwa kamu sedang mengalami yang namanya burnout atau lelah secara mental.

Kondisi lelah secara mental akan membuatmu sulit semangat dalam melakukan apapun.

Hal ini biasanya timbul akibat ada perasaan bahwa seseuatu yang dilakukan selalu tidak sesuai dengan ekspektasi, sudah bekerja sangat keras namun hasilnya belum sesuai dengan yang diharapkan.

4. Mudah tersinggung dan sering murung

Orang yang sedang mengalami lelah secara mental biasanya akan mudah tersinggung dan kerap meluapkan perasaan dengan menyendiri.

Mood yang sering naik turun dan mudah tersinggung adalah hal yang umum terjadi. Tetapi jika terus-menerus terjadi, itu bisa jadi tanda bahwa Anda sedang dalam fase lalah secara mental atau burnout.

5. Mulai malas merawat diri

Kondisi yang memprihatinkan saat anda lelah secara mental atau burnout adalah mulai acuh dengan diri sendiri.

Baca Juga: Cukup 6 Cara Ini, Perut Buncit Teratasi Tanpa Olahraga

Halaman:

Editor: Siti Nurjanah

Sumber: Youtube Abdi Suardin


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x