5 Manfaat Jus Lemon Jarang Diketahui, Yang ke 4 Sangat Disukai Wanita!

- 16 November 2022, 10:25 WIB
5 Manfaat Jus Lemon Jarang Diketahui, Yang ke 4 Sangat Disukai Wanita!
5 Manfaat Jus Lemon Jarang Diketahui, Yang ke 4 Sangat Disukai Wanita! /Pexels/PhotoMIX

Pada buah lemon juga terkandung Flavonoid, zat yang bermanfaat untuk membantu tubuh memproduksi kolagen. 

Selain itu, Flavonoid dapat melindungi elastisitas kulit. Flavonoid mampu mencegah penuaan dini.

Adapun dalam satu buah lemon, terdapat sekitar 30,7 miligram vitamin C yang dapat memenuhi setengah kebutuhan vitamin C harian. 

Terutama untuk wanita, Setiap harinya butuh asupan 75 miligram vitamin C. 

5. Mengurangi Risiko Batu Ginjal

Rutin minum jus lemon dapat mencegah penumpukan kalsium internal salah satu penyebab penyakit batu ginjal.

Jus lemon dapat bekerja untuk meningkatkan kadar sitrat dalam urin.

Kadar sitrat salam urin mampu mengikat deposit kalsium dan mengurangi potensi terkena batu ginjal.

Demikianlah 5 manfaat jika rutin minum jus lemon ya gais ya.***

Halaman:

Editor: Agung H. Dondo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah