Indonesia Independence Day, Google Doodle Tampil dengan Tema Budaya Tanah Air

17 Agustus 2021, 08:32 WIB
Tangkapan layar Google Doodle mengusung tema budaya Tanah Air di hari kemerdekaan Indoneisa, 17 Agustus 2021. /Google /


TerasGorontalo - Budaya khas Tanah Air menjadi tampilan Google Doodle untuk turut memeriahkan Indonesia Independence Day.

 

Animasi budaya Indonesia menghiasi laman utama Google Doodle di hari kemerdekaan, 17 Agustus 2021.

 

Tampilan Google Doodle memperlihatkan gambar alat musik tradisional Indonesia.

 Baca Juga: DKI Jakarta Melarang Membuat Lomba Secara Fisik Pada Momentum 17 Agustus 2021

Ada juga batik dan tarian khas daerah di Indonesia yang memberikan kesan istimewa di hari kemerdekaan Indonesia ke-76.

 

Tema budaya yang diusung Google Doodle itu memberikan sentuhan etnis.

 

Google Doodle memberikan cerminan moto bangsa Indonesia, Bhinneka Tunggal Ika.

 Baca Juga: Pekerja Dirumahkan Saat Pandemi Covid-19 Berhak Atas Upah, Ini Aturannya

Simbol persatuan dan keragaman Indonesia di Google Doodle itu juga, memperlihatkan dua orang dengan busana khas daerah.

 

Tema budaya di Google Doodle mencerminkan makna persatuan dalam perbedaan.

 

Hari ini, tanggal 17 Agustus 2021, seluruh masyarakat Indonesia merayakan hari kemerdekaan.

 Baca Juga: Buruan, Prakerja Gelombang ke 18 Sudah Dibuka, Perhatikan Syarat Ini Agar Bisa Diterima

Meski di tengah pandemi COVID-19, perayaan hari kemerdekaan tetap berjalan dengan khidmat dan sarat protokol kesehatan. ***

Editor: Fahri Rezandi Ibrahim

Editor: Fahri Rezandi Ibrahim

Tags

Terkini

Terpopuler